23 November 2015

Liquid M220: Windows Phone for Everyone!

Kita semua terhubung dengan orang lain melalui smartphone. Ke mana-mana yang digenggam adalah smartphone. Sekarang, smartphone tidak lagi sebagai alat komunikasi, tapi penunjang gaya hidup masa kini. Ingin merasakan kehebatan dari Windows Phone 8.1? Acer Indonesia menghadirkan Windows Phone pertamanya yaitu Acer Liquid M220. Kamu pun bisa mendapatkan mobile experience yang ditawarkan oleh Windows 8.1 di genggamanmu dengan Acer Liquid M220. Mau tahu kelebihan Windows Phone Liquid M220 ini?

Liquid M220 Explore SeruHanya dengan tujuh ratus ribuan, kamu bisa mendapatkan pengalaman Windows Phone



  1. Performa Andal Qualcomm SnapdragonAcer Liquid M220 dilengkapi prosesor Qualcomm Snapdragon yang memberikan performa multitasking yang baik. Prosesor ini memungkinkan kamu untuk bermain game favorit sekaligus bekerja. Kamu pun tidak perlu khawatir lag saat menjalankan aplikasi sekaligus berkat prosesor ini. Nikmati performa Windows Phone dengan baik berkat 512MB RAM. Makin seru mengeksplor ribuan aplikasi di Windows Store via gadget kamu!Baca juga: Lima Aplikasi Windows Phone Penunjang Gaya Hidup Urban

  1. Kamera Andal untuk BereksplorasiKamu pun akan dimanjakan dengan kamera belakang 5MP AF with LED Flash, kamu akan bebas bereksplorasi dengan beragam view yang menarik. Biasanya kalau hangout bersama teman ke kafe atau wahana bermain baru, kamu harus berfoto ria dan post ke instagram. Dengan kamera 2MP-nya, foto-fotomu bersama mereka jadi lebih keren dan fun! Explore kameranya dengan rekomendasi aplikasi foto di Windows Phone ini!
  2. Smartphone yang ada di genggamanmu harus punya desain yang bikin kamu bangga!
    Desainnya yang cantik dan simple dengan layar 4 inci dari Acer Liquid M220 pas dan elegan di genggamanmu. Acer Liquid M220 pun memiliki tekstur permukaan yang unik, genggam dengan nyaman tanpa takut tergelincir. Berselancar di social media dengan Liquid M220 jadi makin cool!

  1. Productivity in Your Pocket!Acer Liquid M220 hadir dengan sistem operasi Windows 8.1 yang dapat diupgrade ke Windows 10. Plus kamu juga mendapat pre-loaded Office 365 gratis, Liquid M220 cocok untuk beragam kegiatan yang mengharuskan kamu tetap produktif seperti mengerjakan dokumen kantor atau tugas kuliah kamu di mana dan kapan saja.
Penasaran dengan serunya pengalaman Windows Phone melalui Acer Liquid M220? Yuk, jangan lewatkan kesempatan kamu untuk memilikinya dengan harga Rp 700 ribuan saja!

Beli online sekarang juga di:


button-bhinnekabutton lazadabutton blibli

Bagikan Artikel

Artikel Lainnya